POJOK POLITIK "REFLEKSI COP26, BAGAIMANA ISLAM MEMPERHATIKAN LINGKUNGAN?"


Masyarakat dunia baru-baru ini membicarakan Conference of the Parties ke-26 atau COP26. Sederhananya, COP26 adalah konferensi terkait iklim terbesar dan terpenting di planet ini. 

Dalam forum tingkat tinggi tahunan tersebut, ada 197 negara yang terlibat pertemuan untuk membicarakan dan menanggulangi isu perubahan iklim global. Namun, kita mungkin bertanya-tanya, apa itu COP26? Apa saja hasil yang diharapkan dari pertemuan tersebut? 

Lalu, bagaimana Islam memandang persoalan lingkungan hingga perubahan iklim dan cara menanggulanginya? 

Semua pertanyaan itu akan dikupas dalam acara POJOK POLITIK dengan tema "REFLEKSI COP26, BAGAIMANA ISLAM MEMPERHATIKAN LINGKUNGAN?" 

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال